Pemerintah tampaknya telah melakukan
kesalahan fatal dalam pembuatan kartu tanda penduduk elektronik (E-KTP) yang menelan biaya triliunan rupiah.
Jadi ingat lagu nasional yang sering di nyanyikan waktu SD
"Dari Sabang Sampai
Merauke" disana ada kutipan 'Sambung
Menyambung Menjadi Satu Itulah Indonesia' tentu maksudnya benar adalah persatuan. Tapi bagaimana kalau sambung menyambung itu adalah gambar peta Indonesia di E-KTP, tentu saja tidak ada pembenarannya.
Di peta e-ktp pulau jawa Pulau Bali, NTB dan NTT menjadi satu tampa di pisahkan.
Kejadian ini pertama kali di temukan oleh seorang Kaskuser dengan akun prabu.enkku .
Sepele memang,tapi melihat proyek e-KTP yang bernilai Rp 5,6 triliun seharusnya hal ini tidak boleh terjadi dan harus teliti dalam pembuatannya karena hal ini mencangkup nasional..
Sabtu, 28 Desember 2013
Ini Kesalahan Fatal Pemerintah dalam pembuatan e-KTP
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
Matanya belekan bos yang sunting itu gambar wkwkwkwk
Posting Komentar